MENU TUTUP

Babinsa Serka  Alexsander S dan Sertu Sahidin Kembali Sosialisasikan Nilai-nilai Pancasila Kepada Warga Binaan di Pinang Sebatang

Selasa, 21 Mei 2024 | 12:38:10 WIB Dibaca : 279 Kali
Babinsa Serka  Alexsander S dan Sertu Sahidin Kembali Sosialisasikan Nilai-nilai Pancasila Kepada Warga Binaan di Pinang Sebatang

Siak, Catatanriau.com | Personil Babinsa Koramil 04/Perawang, Kodim 0322 /Siak, Serka  Alexsander S dan Sertu Sahidin melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan mensosialisasikan tentang nilai-nilai Pancasila Kepada warga di RT 02 RW 03 Kampung Pinang Sebatang, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Selasa (21/05/2024) pagi.

"Kegiatan ini dilakukan dalam rangka untuk mensosilisasikan tentang nilai-nilai Pancasila, diantaranya tentang Gotong Royong dan pentingnya menjaga kerukunan antar umat beragama," ungkap Serka  Alexsander S dan Sertu Sahidin.

Dijelaskannya, dapaun tujuan kegiatan tersebut dilakukan agar warga dapat memahami tentang nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila, sehingga

diharapkan warga dapat menginpelmentasikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

"Pukul  09.30 WIB Kegiatan selesai dalam keadaan aman dan lancar," tutupnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Ikuti Anjuran Protokol Covid 19, 17 karyawan PT.Harationica di Rumahkan

Banjir Musiman, Kediaman Bupati Inhil HM WARDAN Pun Tak Luput Dari Genangan

Bhabin Kamtibmas Polsek Pujud, Raih Penghargaan Dari Kapolres Rohil

Ketua DPP Elang 3 Hambalang Desak Kejagung Geledah Rumah Bupati Kampar Atas Dugaan Kepemilikan Tanah Hutan Lindung

Ratusan Paket takjil ludes dibagikan Kejari Kuansing Ke Masyarakat

Meja Ikan-ikan Makin Menjamur Ditengah Pandemi Covid-19 , Mengapa?

Babinsa Koramil 04/Perawang Sosialisasikan Kesehatan dan Kebersihan di Perawang Barat

Pj Bupati Kampar Jamu Makan Siang Presiden RI Joko Widodo di Rumah Makan Pak Abbas Tambang

Serma Muhajir Babinsa Koramil 03/Minas Monitoring Pentahapan Pemilukada 2024 di Kantor PPK Kecamatan Minas

Syamsuar : Kita Harus Tiru Berkahnya Turki

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kisah Pilu di Gubuk Sawit, Pria Asal Pekanbaru Terlantar Dievakuasi Tim Gabungan di Minas

2

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

3

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

4

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

5

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

6

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan